Sumber Gaji Guru Honorer Belum Jelas

0
473
cef662a249d8be7c5992b317718005b2.jpg

jpnn.com – Sumber gaji guru honorer di SMA dan SMK di Sulawesi Selatan pascapengalihan pengelolaan ke provinsi, hingga saat ini belum jelas. Selama ini gaji guru honorer hanya bersumber dari sumbangan orang tua siswa. Kepala SMKN 5 Makassar, Andi Umar Patta mengakui, sekolah bisa kewalahan membayar insentif guru honorer nantinya. Sebelumnya, sumbangan itu diatur dalam perwali nomor 54 tahun 2014 tentang sumbangan sukarela pendidikan berkualitas (SSPB) yang bersumber dari orang tua. “Tapi karena beralih, berarti yang harus dipedomani saat ini aturan provinsi. Sampai sekarang belum ada juknisnya (petunjuk teknis),” kata Umar Patta, seperti…

Baca selengkapnya di JPPN.COM

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.