Kemristekdikti minta rektor terima yang lolos Bidikmisi

0
373
Kemristekdikti (id.wikipedia.org) - 20161115kemristekdikti-001logo-1.jpg

Jakarta (ANTARA News) – Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemristekdikti) meminta rektor untuk menerima semua peserta beasiswa Bidikmisi yang lolos seleksi Perguruan Tinggi Negeri (PTN).”Kami minta agar rektor menerima semua peserta Bidikmisi yang lolos Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dan seleksi mandiri,” ujar Direktur Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kemristekdikti, Intan Ahmad, dalam konferensi pers di Jakarta, Senin. Rektor diminta untuk menerima semua peserta Bidikmisi tersebut terlebih dahulu meskipun sudah melebihi kuota…

Baca selengkapnya di ANTARA News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.