Mendikbud siapkan aturan turunan Perpres penguatan karakter

0
450
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy (ANTARA /Widodo S Jusuf) - 20170829888.jpg

Kuningan, Jawa Barat (ANTARA News) – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy mengaku tengah menyiapkan aturan turunan untuk Perpres Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) 87/2017 yang disahkan Presiden Jokowi 6 September lalu.”Kami sedang menyiapkan, nanti akan ada pedomannya. Ada petunjuk pelaksanaannya dan juga petunjuk teknisnya,” ujar Mendikbud usai upacara bendera di SMPN 1 Kuningan, Jumat.Dia mengaku  sedang berkoordinasi dengan staf Kemdikbud, Kemenkumham dan juga Sekretariat Negara. “Mudah-mudahan secepatnya keluar aturan turunan.”Dalam peraturan itu akan dibahas langkah nyata dari Perpres PPK dan Muhadjir…

Baca selengkapnya di ANTARA News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.