Gedung SD Rusak Parah, Defisit Anggaran jadi Alasan

0
442
ad8585000b6ac54d475ab19de0a58649.jpg

jpnn.com –  Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional mengamanatkan anggaran pendidikan dialokasikan 20 persen dari APBN dan APBD. Kendati demikian, masih banyak sarana pendidikan yang kondisinya memprihatinkan. SDN 002 Tanjung Palas Barat, Bulungan, Kalimantan Utara, misalnya, kondisinya sangat memprihatinkan. Dari beberapa foto yang diunggah salah seorang warga, Baharuddin Hedar di media sosial, terlihat jelas sekali kondisi bangunan SDN 002 Tanjung Palas Barat yang mengalami kerusakan. Plafon misalnya, terlihat jebol-jebol, kaca jendela pecah, lantai berlubang dan toilet siswa yang tak layak digunakan….

Baca selengkapnya di JPPN.COM

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.