SMK Situbondo fasilitasi siswa lulus langsung kerja

0
468
UNBK SMK Bengkulu. Pelajar mengikuti ujian Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di SMKN 1 Kota Bengkulu, Kamis (3/4/2017). Dari 82 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang tersebar di Provinsi Bengkulu , terdapat sebanyak 42 SMK yang melaksanakan Ujian Bermasis Komputer (UNBK) dan 40 SMK menggelar Ujian Berbasis Kertas dan Pensil (UNKP) dengan total 7.144 siswa. (ANTARA /David Muharmansyah) - 20170403337.jpg

Situbondo (ANTARA News) – Kepala Sekolah SMK Negeri Situbondo Umar Said mengatakan pihaknya memfasilitasi anak didiknya setelah lulus sekolah langsung bisa bekerja di sejumlah perusahaan swasta maupun BUMN di Indonesia. “SMK Negeri 1 Situbondo sudah menjalin kerja sama atau MoU dengan 40 perusahaan swasta dan BUMN yang siap untuk menampung siswa lulusan SMK bekerja dalam program arsitektur, elektro industri dan kendaraan mobil dan program tersebut sudah dibuka mulai tahun lalu (2016),” katanya di Situbondo, Jawa Timur, Selasa. Ia mengemukakan bahwa setelah dibuka program tersebut sejak tahun lalu, animo masyarakat menyekolahkan…

Baca selengkapnya di ANTARA News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.