Wisuda X Universitas Tama Jagakarsa Jakarta Selatan

0
3435

Oleh: Suparlan *)

Dosen FKIP Universitas Tama Jagakarsa

Jakarta Selatan

 

Luar Biasa! Itulah ucapan pertama yang saya sampaikan kepada Rekor Universitas Tama Jagakarsa, selepas antri ambil konsumsi. Memang demikianlah yang saya rasakan sebagai dosen tetap FKIP Universitas Tama Jagakarsa saat mengikuti semua acara wisuda dari awal sampai akhir acara. Mulai dari acara pembukaan lagi Indonesia Raya sampai dengan acara Band Republik untuk anak-anak muda yang gegap gempita. Inilah introduksi yang perlu ditulis dalam tulisan singkat ini, sebelum memaparkan beberapa aspek akademik dalam tulisan ini.

Jumlah lulusan tahun 2016

Berdasarkan data lulusan yang disampaikan oleh Rektor, jumlah lulusan semua fakultas Universitas Tama tahun 2016 dapat dijelaskan dalam tabel berikut:

Tabel 1: Jumlah Lulusan Setiap Fakultas Tahun 2016

No Fakultas dan Prodi Jumlah
I Fakultas Ekonomi 225
S2 Magister Manajemen 14
S1 Manajemen 89
S1 Akuntansi 91
D3 31
Keuangan dan Perbankan 10
Jurusan Akuntansi 21
II Fakultas Hukum 153
S2 Magister Hukum 32
S1 Ilmu Hukum 121
III Fakultas Teknik 129
S2 Magister Teknik Sipil 22
S1 Fakultas Teknik 107
S1 Teknik Elektro 20
S1 Teknik Sipil 18
S1 Teknik Informatika 32
S1 Teknik Arsitektur 3
S1 Teknik Mesin 24
S1 Sistem Informatika 10
IV Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan 33
S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 16
S1 Pendidikan Bahasa Inggris 17
V Fakultas Komunikasi 30
S1 Ilmu Komunikasi 30
VI Fakultas Psikologi 23
S1 Psikologi 23
Total

 

Urutan Wisudawan Terbanyak

 

Berdasarkan tabel tersebut, urutan wisudawan terbanyak dapat disebutkan sebagai berikut: (1) Fakultas Ekonomi: 225 orang, (2) Fakultas Hukum: 153 orang, (3) Fakultas Teknik: 129 orang, (4) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan: 33 Orang, dan (7) Fakultas Komunikasi: 30 orang. (5) Fakultas Psikologi: 23 orang. Total wisudawan tahun 2016: 593 oran.

Harapan Kita Semua

Sebagaimana disampaikan oleh Rektor Universitas Tama Jagakarsa, zamannya kini adalah kompetensi. Sebenarnya yang lebih tinggi adalah performansi, karena competence masih bersifat knowing, sementara performance sudah bersifat doing. Kompetensi tersebut adalah: (1) professional needs, (2) social needs, (3) industrial needs, dan (4) scientific vision aspects.

Otak, Hati, dan Keterampilan (3 H)

Selain ilmu pengetahuan, aspek sikap dan hati nurani, menjadi faktor penting, yakni (1) Kejujuran, (3) kebenaran, dan (4) keadilan, (5) Waladan solihan jad’ullah, (6) Waj’alna lil mutaqqina imaama. Di samping sistem nilai atau hati nurani tersebut, tujuan pendidikan meliputi tiga aspek yang tidak dapat dipisahkan, yakni 3 H (head, heart, dan hand), atau otak, hati, dan keterampilan.

Urutan Jumlah Wisudawan

Berdasarkan fakultasnya dan kekuatan dosen dan mahasiswa yang mendukungnya, jumlah dosen dan mahasiswa, serta rasio dosen dengan mahasiswanya dapat dijelaskan dalam tabel berikut:

Tabel 2: Jumlah Dosen, Mahasiswa, dan Rasio Dosean dengan Mahasiswa Per Fakultas

No Kode Program Studi Status Jenjang Jumlah dosen tetap Jumlah mhs Rasio dosen: mhs
1 74101 Ilmu Hukum Aktif S2 6 135 1: 22,5
2 61101 Manajemen Aktif S2 6 65 1: 10,8
3 22101 Teknik Sipil Aktif S2 6 80 1: 13,3
4 62201 Akuntansi Aktif S1 14 572 1: 40,9
5 23201 Arsitektur Aktif S1 6 55 1: 9,2
6 74201 Ilmu Hukum Aktif S1 18 713 1: 39,6
7 70201 Ilmu Komunikasi Aktif S1 9 533 1: 37
8 61201 Manajemen Aktif S1 17 656 1: 38,6
9 88201 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Aktif S1 7 135 1: 19,3
10 88203 Pendidikan Bahasa Inggris Aktif S1 7 137 1: 19,6
11 73201 Psikologi Aktif S1 9 208 1: 23,1
12 57201 Sistem Informasi Aktif S1 6 81 1: 13,5
13 20201 Teknik Elektro Aktif S1 6 96 1: 16
14 55201 Teknik Informatika Aktif S1 14 491 1: 35,1
15 21201 Teknik Mesin Aktif S1 6 133 1: 22,2
16 22201 Teknik Sipil Aktif S1 7 120 1: 17,1
17 62401 Akuntansi Aktif D3 7 84 1: 12
18 61406 Keuangan dan Perbankan Aktif D3 6 35 1: 5,8

 

Jumlah dosen dan mahasiswa:

  1. Jumlah mahasiswa di PDPT = 4.129
  2. Jumlah dosen ber-NIDN dan NIDK = 157
  3. Rasion dosen: mahasiswa = 1: 26,3

Dosen Penerima Hibah Penelitian Tama Jagakarsa 2014 – 2015

Dalam pidato Rektor dalam wisuda X tersebut juga disebutkan beberapa dosean yang telah memperoleh beberapa hibah penelitian sebagai berikut:  

No Dosen Jenis Hibah Judul
1 Sufiarina (0301036602 Hibah doktor Model Kedudukan Kerwenangan Mahkaman Syariah Sebagai Pengadilan Khusus Dalam Sistem Peradilan Indonesia
2 Naspul Aini Kambry (0306064902 Fundamental Periode Panjang Rotasi Differensial Matahari Sebagai Indeks Baru Aktivitas Matahari
3 Sri W. Rahmawati (0309066703 Dosen Pemula Strategi Pemecahan Masalah (Coping Strategy) Untuk Meningkatkan Resiliensi SMA Menghadapi Ujian Nasional
4 Joko Prihartono (0328127105) Dosen Pemula Pengaruh Game Online Terhadap Penguasaan Teknologi Informasi Bagi
5 Dicky Hilda Syahchari (0328127105) Dosen Pemula Pengaruh Motivasi Konsumen, Kualitas Pelayanan Pengaruh Motivasi Konsumen, Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Terhadap Loyalitas Konsumen Futsal di DKI

 

Penelitian Universitas Tama Jagakarsa 2015 – 2016

1 Dicky Hilda Syahchari (0328127105) Dosen Pemula Pengaruh Faktor Halangan Berwirausaha Terhadap Minat Mahasiswa Berwirausaha di DKI Jakarta

 

Penelitian Universitas Tama Jagakarsa Tahun 2016 – 2016

1 Sri W. Rahmawati (0309066703) Hibah Doktor Integrated Parenting (Kepengasuhan Terpadu Orang Tua) Sebagai Solusi Permasalahan Remaja.
2 Inda Kristiani

(0321057902)

Dosen Pemula Pelaku Bullying: Sulit Bekerja Sama dan Pelanggar Aturan (Tinjauan Karakteristik Kepribadian Pelaku Bullying di Sekolah)
3 Kristina Sembiring (0319037003 Dosen Pemula Pengaruh Pasang Surut Air Laut Terhadap Banjir di Wilayah Daerah Khusus Ibukota Jakarta
4 Mia Anita Lestari (0310058505)

 

Dosen Pemula Pengaruh Strategi Pembelajaran Metakognitif Dengan “Teknik Mapping” terhadap Prestasi Belajar dan Kreativitas Siswa Sekolah

 

  1. Dosen yang menyelesaikan studinya Program Diktor pada tahun ini:
  • Ir. Pio Ranap Tua Naibaho, MT (ITB Bandung)
  • Dr, Wahyu Suhendarm SE, M.Sc. (UNJ Jakarta)
  1. Lembaga Pusat Karir dan Kewirausahaan Universitas Tama Jagakara telah didirikan dengan SK Rektor Nomor 45/UTAMA-J/III/2016 dan telah mendaptkan bantuan dana dari program hibah pusat karir Kemenristekdikti.
  2. Mahasiswa dari Program Studi Teknik Sipil S1 berprestasi Jura 1 Dalam Lomba Karya Iliah Beton: Öptimasi Belon Ringan K-250, Nama mahasiswa tersebut yaitu:
  • Sabar M. Simarmata
  • Digi Sanjaya
  • Bayu Setiawan

Pada tanggal 21 Juli 2016 jam 20 WIB, TIM SDB Utama Engineering mengirim berita kembali berbunya: Di antara Yellow Jacket. Alhamdulillah kami dari Tim SDB Utama Engineering Universitss Tama Jagakarsa berhasil menjadi Juara 1 setelah mampu melewati tahap melawan UI. Terima kasih bawa BAPER (bawa berubahan).

  1. Berhasilnya 22 mahasiswa program studi S1 teknik mesin membuat alat uji:
  • Alat uji pompa seri dan parallel
  • Alat uji turbin pelton
  • Alat uji mesin pendingin, pemasan dan boiler
  • Alat uji motor bakar.
  1. Mahasiswa berprestasi untuk program studi S1 Teknik Informatika Universitas Tama Jagakarsa, yaitu:
  • Michael Jordan ML

Membuat Aplikasi On-line Tes Potensi Akademik Mahasisa Baru Universitas Tama Jagakarsa dengan Metode LCG berbasis Andriid menggunakan Aclips ADT dan MySQL

  • Dana Prasetyo

Membuat “Aplikasi E-Learning Untuk Universitas Tama Jagakarsa Berbasis Android Menggunakan Eclips ADT dan My SQL

  1. Mahasiswa berprestasi untuk program studi S1 Teknik ELektro Universitas Tama Jagakarsa, yaitu:
  • Ahmad Afandi

Membuat “Mesin Penetas Telur Massal”

  • Andiyanto

Membuat “Mesin Pemotong Kabel Berbasis Arduino UNO”

  • Mochaamd Munarif’

Membuat “Alarm Kendali Parkir Mobil Berbasis Mikrokontroler Adunio UNO”

  1. HMPS Program Studi S1 Ilmu Hukum telah berhasil nelakukan Workshop Peradilan Mahkamah Konstitusi dengan menghadirkan Hakim Mahkamah Konstitusi Prof. Dr. Aswanto, SH, MH, Si, DFM.

Alangkah baiknya jika keberhasilan para dosen tersebut dapat menularkan tentang keberhasilannya dalam kegiatan workshop kepada dosen yang lain. Dengan demikian, dosen yang lain tidak hanya menelan liur ketika mendengarkan atau membaca tulisan ini.

Akhir Kalam

Pada akhir tulisan ini, ada beberapa butir keseimpulan yang dapat dijelaskan sebagai berikut:

  1. Secara umum kita sepakat bahwa Wisuda X Lulusan Universitas Tama Jagakarsa Tahun 2016 ini memang LUAR BIASA, terutama karena (1) tertibnya acara yang telah diatur dari awal sampai dengan akhir kegiatan;
  2. Paduan suara yang telah berlangsung dengan semarak, dan hikmat;
  3. Ditambah dengan yel-yel yang penuh semangat;
  4. Sayang ada satu hal yang perlu disampaikan kepada civitas akademika tentang aspek data akademik, yakni PENGUMUMAN tentang mahasiswa yang THE BEST ACHIEVERS, yang memperoleh CUM LAUDE atau bahkan SUMMA CUM LAUDE, bahkan diumumkan memperoleh BEASISA dari mana pun diperolehnya, sehigga kelak akan menjadi generasi penerus Universitas Tama.
  5. Secara khusus, kita perlu mengucapkan terima kasih kepada ALUMNI Universitas Tama Jagakarsa, yakni Dr. Anwar Fuadi yang dalam acara widuda sebelumnya telah memberikan penguatan motivasi kepada mahasiswa khususnya agar para mahasiswa dapat menyelesaikan studinya sampai tamat, karena kalau tidak tamat, hal itu sama dengan menjahit baju yang tidak jadi, meski kainnya K-1, namun kain itu hanya akan pantas menjadi SERBET, meski serbet pun juga bermanfaat bagi kita semua.

*) Laman: www.suparlan.com; Surel: me@suparlan.com; Portal: MASDIK.COM.

Jakarta, 3 Oktober 2016.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.