Wakapolri-tokoh Islam bahas pendirian Universitas Islam Internasional

0
459
Maket pembangunan Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII). (civilita.com) - 20160715Universitas-islam-internasi.jpg

Jakarta (ANTARA News) – Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol Syafruddin melakukan pertemuan dengan tokoh-tokoh Islam moderat membahas pendirian Universitas Islam Internasional di Indonesia. “Pertemuan ini dimaksudkan untuk membahas pematangan konsep, sosialisasi hingga lahan pembangunan Universitas Islam Internasional di Indonesia,” kata Cendekiawan Muslim, Komaruddin Hidayat seusai pertemuan itu di Rumah Dinas Wakapolri, Jakarta, Selasa. Menurut Komaruddin, salah satu pertimbangan pendirian Universitas Islam Internasional itu adalah bagaimana Islam di Indonesia yang dikenal moderat bisa berkontribusi…

Baca selengkapnya di ANTARA News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.