Disdik Kota Bandung larang pelajar rayakan valentine

0
990
ilustrasi Kota Bandung (id.wikipedia.org) - 20161221Logo-kotaBandung-001.jpg

Bandung (ANTARA News) – Dinas Pendidikan Kota Bandung melarang para pelajar untuk merayakan hari kasih sayang atau yang biasa dikenal Valentine Day yang jatuh pada 14 Februari. “Melarang siswa merayakan Valentine Day baik di lingkungan sekolah maupun di luar lingkungan sekolah. Lalu kami pun mengimbau orang tua agar mengawasi putra-putrinya agar tidak terlibat dalam kegiatan Valentine Day,” kata Kepala Disdik Kota Bandung Elih Sudiapermana, di Bandung, Senin. Elih menuturkan larangan ini bertujuan untuk menjaga norma-norma yang berlaku di masyarakat serta meningkatkan pendidikan karakter bagi para pelajar. “Menjaga…

Baca selengkapnya di ANTARA News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.