PTS berperan strategis meratakan pendidikan tinggi

0
698
Ilustrasi--Pameran Pendidikan Tinggi Eropa. Sejumlah pelajar memadati salah satu stan perwakilan universitas Eropa pada Pameran Pendidikan Tinggi Eropa (EHEF 2016) di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (8/11/2016). Pameran pendidikan tersebut menghadirkan 80 institusi pendidikan tinggi dari 12 negara Eropa dan diharapkan dapat membantu para pelajar yang ingin melanjutkan studi ke negara Eropa. (ANTARA FOTO/Zabur Karuru) - 20161109antarafoto-pameran-pendidikan-tinggi-eropa-081116-zk-2.jpg

Padang (ANTARA News) – Koordinator Koordinasi Perguruan Tinggi Swasta (Kopertis) Wilayah X Sumatera Barat, Riau, Jambi dan Kepulauan Riau, Prof Herri mengatakan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) berperan strategis dalam memeratakan pendidikan tinggi di Indonesia. “Ada empat ribu lebih perguruan tinggi di Indonesia, sebagian besar merupakan PTS,” katanya, di Padang, Senin. Dia menyebutkan hanya 200-an perguruan tinggi negeri di Indonesia, sehingga pada kenyataannya tidak mampu menjembatani pendidikan tinggi di 17 ribu lebih pulau. Di sinilah peran PTS hadir di kota kecil, kabupaten bahkan kecamatan untuk menyalurkan harapan…

Baca selengkapnya di ANTARA News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.